Kepada Yth :
Ketua TP PKK Kabupaten/Kota Se-Indonesia
Cq : TP PKK Kecamatan, Kelurahan dan Desa
Beserta Kader TP PKK
Di,-
Tempat
Dengan Hormat,
Kiprah para perempuan telah ikut
mewarnai Dinamika Pemerintahan Nasional dan Daerah, yang mana harus direspon
positif oleh seluruh TP PKK Provinsi, Kabupaten dan Kota. Keberadaan PKK sudah jelas keberadaannya untuk
membantu program pemerintah dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Terlebih lagi ibu-ibu sebagai ujung tombak pelaksana program merupakan
kader-kader PKK. Program HATINYA PKK sebagai bagian upaya desa dalam
menggerakkan warga dalam pemanfaatan lahan kosong, pekarangan dan halaman yang
bisa bermanfaat bagi keluarga dan warga sekitar dan tentunya bisa bernilai
ekonomi hingga dapat menunjang perekonomian keluarga.
Dan disamping itu dalam rangka meningkatkan kapasitas TP PKK beserta kadernya
terhadap kelompok usaha UP2K harus
dilakukan dengan baik dan konfrehensip dan bersinergi satu sama lain, sehingga
manajeman PKK dan dalam memberikan informasi mampu mendukung dan menyukseskan
pembangunan di Daerah.
Oleh Karna itu Sehubungan dengan hal
tersebut diatas maka kami Lembaga Kajian Keuangan dan Kebijakan
Pemerintah (LK3P) bersama para Pakar dan Narasumber bermaksud mengundang
Bapak/ibu untuk mengikuti
kegiatan Bimbingan Tekhnis, 4 Hari dengan Tema :
” BIMTEK PENGELOLAAN HATINYA PKK DAN PENINGKATAN KAPASITAS TP PKK DAN KADERNYA DALAM USAHA PENINGKATAN PENDAPATAN KELUARGA (UP2K) DALAM MENBANTU MENYUKSESKAN PROGRAM PEMERINTAH DI DAERAH ”
Kegiatan ini akan dilaksanakan
pada :
Hari/Tanggal | Tempat/Hotel |
Selasa – Jumat, 10-13 Jan 2023 Selasa – Jumat, 17-20 Jan 2023 Selasa – Jumat, 24-27 Jan 2023 | Hotel Oasis Amir, Jl. Senen Raya No. 135-137, Jakarta |
Rabu – Sabtu, 1-4 Feb 2023 Selasa – Jumat, 8-11 Feb 2023 Selasa – Jumat, 15-18 Feb 2023 Selasa – Jumat, 22-25 Feb 2023 | Hotel Golden Boutique, Jl. Angkasa No.1, Jakarta |
Kamis – Minggu, 2-5 Mar 2023 Kamis – Minggu, 9-12 Mar 2023 Kamis – Minggu, 16-19 Mar 2023 Kamis – Minggu, 23-26 Mar 2023 | Hotel Ibis Styles Jl. Kh. Zainul Arifin No.5-7, Jakarta |
Kamis, 30 Mar – Minggu, 1 Apr 2023 Selasa – Jumat, 4-7 Apr 2023 Selasa – Jumat, 11-14 Apr 2023 Selasa – Jumat, 18-21 Apr 2023 Selasa – Jumat, 25-28 Apr 2023 | Hotel Arcadia, Jl. Pangeran Jayakarta No. 73, Jakarta |
Rabu – Sabtu, 3-6 Mei 2023 Rabu – Sabtu, 10-13 Mei 2023 Rabu – Sabtu, 17-20 Mei 2023 Rabu – Sabtu, 24-27 Mei 2023 | Hotel Sparks, Jl. Mangga Besar, Jakarta |
Senin, 29 Mei – Kamis, 1 Juni 2023 Senin – Kamis, 5-8 Juni 2023 Senin – Kamis, 12-15 Juni 2023 Senin – Kamis, 19-22 Juni 2023 | Hotel Ibis, Jl. Hayam wuruk, Jakarta
|
Biaya penyelenggara Bimtek
tersebut dibebankan kepada APBD/APBN masing – masing peserta sebesar @ Rp 5.000.000,- (Lima Juta Rupiah), biaya tersebut sudah termasuk akomodasi Hotel 4 hari 3
malam, 1 ( satu ) kamar Satu 2
orang (Twin Shareen). Untuk informasi pendaftaran peserta
dapat menghubungi Sdr : H. Abdul
Rahman No. HP : 0811-1833-557/0813-861-78-720.
Atas perhatian dan ke ikut
sertaannya kami ucapkan terima kasih.